Open SID dibuat terbuka dan dapat dikembangkan bersama oleh komunitas. Komposisi yaitu: web dan administrasi. Open SID digunakan untuk memudahkan dalam berkirim surat menyurat dilingkungan pemerintahan. Untuk bagian dari pengelola Surat KU ini terdiri dari Administrator, Operator, Redaksi dan Kontributor. Untuk sekarang terdapat perubahan terkait dengan website sehingga warga dapat menggunakan pelayanan web ini untuk mengajukan surat pelayanan. Penggunaan Layanan Mandiri ini menggunakan NIK dan PIN.